Siapkan masa depan anak dengan reksadana

Hari Anak Sedunia diperingati pada tanggal 20 November setiap tahunnya. Hari Anak Sedunia pertama kali dicetuskan pada 1954, sebagai Hari Anak Universal. Setiap tanggal 20 November, Hari Anak diperingati untuk mengkampanyekan kesadaran di antara anak-anak di seluruh dunia dan meningkatkan kesejahteraan anak.
Akan tetapi, hingga saat ini jutaan anak masih menjadi korban perang, kemiskinan, mendapat diskriminasi dan penyakit. Menurut data UNESCO dalam laporan 2017-18 Global Education Monitoring Report, jumlah anak yang tak mendapat akses pendidikan mencapai 246 juta. Sebanyak 650 juta perempuan menikah sebelum berusia 18 tahun dan diperkirakan 1 dari 4 anak hidup di wilayah yang minim sumber air bersih pada tahun 2040.
Setiap anak di dunia ini mempunyai haknya masing-masing. Jika kalian sebagai orang tua kalian wajib memenuhi hak anak-anak kalian tak terkecuali.
Menyiapkan masa depan anak ialah salah satu hak yang harus di penuh oleh kalian para orang tua. Ada berbagai cara yang dapat di coba seperti, menabung di bank, investasi emas, investasi saham, investasi properti dan investasi reksadana. Bagi kalian yang baru menjadi orang tua dan bingung dengan cara apa untuk menyiapkan masa depan anak kalian kelak, kalian bisa mencoba memulai dengan investasi reksa dana, karena jenis investasi ini sangat mudah untuk di lakukan dan menghasilkan imbal hasil yang cukup lumayan.
Agar lebih mudah kita buat simulasi investasi reksadananya. Misalnya kalian para orang tua ingin menyiapkan dana masa depan untuk anak dengan jangka waktu sepuluh tahun mendatang. Kalian bisa mengambil reksadana saham karena reksadana jenis ini sangatlah tepat untuk investasi jangka panjang, dengan asumsi return 4% per tahunnya maka imbal hasil yang akan kalian peroleh pun terbilang lumayan.

Jika kalian mampu mengumpulkan Rp1 jt seetiap bulannya atau Rp 30.000an setiap harinya selama 10 tahun saja maka uang pokok yang terkumpul sebesar Rp50 jt bukan hanya itu saja kalian akan mendapatkan imbal hasil sebesar Rp2 jutaan lebih jadi total yang akan kalian dapatkan sebesar Rp52.356.295. Dengan jumlah sebesar itu kalian akan siap untuk menyambut masa depan anak anda.
Pertanyaannya kenapa harus Pinnacle Strategic Equity Fund? Karena itu merupakan salah satu produk reksadana yang di kelola oleh PT Pinnacle Persada Investama. Pinnacle merupakan perusahaan Aset Management yang telah tercatat oleh OJK, serta diawasi langsung oleh OJK. Hal tersebut menjadikan Pinnacle sebagai perusahaan aset management yang di percaya oleh para investornya. Selebih lagi telah banyak penghargaan yang di dapatkan oleh Pinnacle. Jadi tidak perlu di ragukan lagi kredibilitas dari PT Pinnacle Persada Investama.

Sumber:
Simulasi Reksadana

Facebooktwitterredditlinkedintumblrmail

Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *